Saat ini, Anda tidak dapat menghapus akun Glints sendiri menggunakan situs web atau aplikasi Glints. Namun, jika Anda ingin menghapus akun Anda, kami dapat membantu untuk mengapusnya melalui sistem kami. Anda dapat melakukannya dengan menghubungi Glints melalui email di hi@glints.com. dengan Subjek "Saya ingin menghapus akun Glints" dengan format:
Nama:
Alamat email yang terdaftar di Glints:
Alasan penghapusan akun:
Perhatikan bahwa Glints mungkin memerlukan verifikasi tambahan sebelum menghapus akun Anda. Selain itu, setelah akun Anda dihapus, semua data dan informasi Anda akan dihapus secara permanen dari sistem Glints dan tidak dapat diambil kembali.
Komentar
0 komentar
Artikel ditutup - tidak bisa memberikan komentar.